Demandia : Jurnal Desain Komunikasi Visual, Manajemen Desain, dan Periklanan
Vol 7 No 1 (2022): demandia - Jurnal Desain Komunikasi Visual, Manajemen Desain dan Periklanan

ANALISIS STRATEGI BISNIS DAN PENERAPAN KEBUTUHAN DESAIN PADA TUSHE DI MASA PANDEMI COVID-19

Zitachila Virginia Rahmallah (Telkom University)
Ira Wirasari (Unknown)



Article Info

Publish Date
31 Mar 2022

Abstract

Dampak pandemi Covid-19 sangat terasa di dunia bisnis dan ekonomi. Dampak bencana wabah virus Covid-19 memukul banyak sektor bisnis di Indonesia, salah satunya adalah sektor fashion. TUSHE merupakan salah satu brand dalam industri fashion yang terkena dampak dari pandemi Covid-19. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui dan menganalisis strategi bisnis pada sektor bisnis fashion di masa pandemi Covid-19 dan penerapannya dalam pemasaran produk TUSHE. Metode analisis yang digunakan adalah metode analisis kualitatif yang diperkuat dengan studi literatur, observasi, dan wawancara. Alat analisis yang digunakan adalah porter five forces, fungsi manajemen dalam masing-masing aspek dan analisis SWOT. Hasil analisis yang diharapkan adalah mendapatkan formulasi strategi bisnis yang nantinya akan menjadi rekomendasi untuk TUSHE dan melakukan penerapan kebutuhan desain untuk pemasaran online di masa pandemi Covid-19. Kata Kunci: strategi bisnis, analisis swot, penerapan kebutuhan desain, pandemi covid-19, industri fashion

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

demandia

Publisher

Subject

Arts Decision Sciences, Operations Research & Management Other

Description

Journal “demandia” is a print and electronic publication media which publishes the results of studies and research in the field of Visual Communication Design, Design Management and Advertising; published twice a year (March and September). The journal managed by Telkom University aims to ...