Eco-Iqtishodi : Jurnal Ilmiah Ekonomi dan Keuangan SyariahVol. 1 No. 2 (2020): Eco-Iqtishodi : Jurnal Ilmiah Ekonomi dan Keuangan Syariah
Literasi Keuangan Syariah Pada Pendidikan Dasar: Tinjauan Teoritis Dan Empiris
Tedy(Universitas Pendidikan Indonesia Bandung) Syamsu Yusuf(Universitas Pendidikan Indonesia Bandung)
Article Info
Publish Date 15 Jan 2020
Abstract
Mini riset ini bertujuan untuk menguji Literasi Keuangan Syariah pada Pendidikan Dasar.Studi ini menggunakan deskriptif-kualitatif dengan metode studi literatur. Hasil analisismenyatakan bahwa literasi keuangan syariah dalam masyarakat mayoritas mulsim indonesiamasih rendah sehingga harus dimulai dari pendidikan dasar.
FOCUS AND SCOPE Eco-Iqtishodi: Jurnal Ilmiah Ekonomi dan Keuangan Syariah E-ISSN: 2775-1457 and P-ISSN: 2685-2721 contains articles on sharia economics and finance, which are generated from the results of research, reports / case studies, studies / literature reviews, which are oriented towards the ...