Jurnal Ilmiah Akuntansi dan Humanika
Vol. 7 No. 1 (2017)

PENGARUH BUDAYA ORGANISASI DAN DISIPLIN KERJA TERHADAP KINERJA PEGAWAI DI BADAN KESATUAN BANGSA DAN POLITIK

Komang Erna Andriani (Unknown)
IGNA Dwi Ananda Reraspatika Suardi (Unknown)
I Dewa Ayu Heriyanti (Unknown)
Luh Putriasih (Unknown)



Article Info

Publish Date
03 Sep 2019

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk megetahui bagaimana pengaruh budaya organisasi terhadap kinerja pegawai di Badan Kesatuan Bangsa dan Politik, bagaimana pengaruh disiplin kerja terhadap kinerja pegawai di Badan Kesatuan Bangsa dan Politik. Jenis data dalam penelitian ini yaitu data Kualitatif yaitu data yang dinyatakan dalam bentuk kata-kata atau bukan dalam bentuk angka. Sumber data yang digunakan dalam penelitian ini yaitu data primer (primary data). Metode analisis data yang digunakan dalam pembahasaan penelitian ini adalah metod analisis data deskriptif. Pengaruh budaya organisasi terhadap kinerja pegawai sangat tinggi karena budaya organisasi itu terhadap perilaku kepemimpinan. Selain itu, kedisiplinan pegawai dalam organisasi sangat penting dalam meningkatkan kinerja pegawai, karena pegawai yang disiplin akan membuat tingkat kinerja suatu organisasi menjadi bai. Namun, pada Badan Kesatuan Bangsa dan Politik mengenai penerapan disiplin pegawai itu belum terlaksana dengan baik dikarenakan pegawai banyak yang datang terlambat, ada pula yang mangkir kerja tanpa memberi keterangan ke kantor.

Copyrights © 2017






Journal Info

Abbrev

JJA

Publisher

Subject

Humanities Economics, Econometrics & Finance Social Sciences

Description

Jurnal Ilmiah Akutansi dan Humanikan Undiksha adalah jurnal ilmiah bertujuan untuk mempublikasikan artikel-artikel kajian empiris dan teoritis dalam bidang akutansi. Redaksi menerima artikel dalam bahasa Indonesia maupun Bahasa Inggris yang tidak dikirimkan atau telah dipublikasikan dalam jurnal ...