Indonesian Journal of Cardiology
Vol. 30, No. 3 September - Desember 2009

Intimal Media Thickness Karotis Pada Penderita Gagal Jantung Kronik

Sutomo Kasiman (Departemen Kardiologi dan Kedokteran Vaskular, Fakultas Kedokteran Universitas Sumatera Utara.)



Article Info

Publish Date
03 Jul 2013

Abstract

Pada studi kohort resiko kematian penderita gagal ginjal kronik (GGK) lebih berhubungan dengan faktor resiko tradisional seperti hipertensi dan diabetes mellitus dibanding dengan faktor resiko yang lebih baru seperti C-reactive protein (CRP) dan fibrinogen. Faktor resiko konvensional didasarkan pada faktor-faktor yang biasa digunakan dalam stratifikasi resiko penyakit kardiovaskular seperti pada kohort Framingham, yaitu: usia tua, laki-laki, hipertensi, diabetes, merokok, dislipidemia dan LVH. Faktor resiko non-konvensioanl tidak didasari pada faktor aterosklerosis pada umumnya, namun faktor resiko yang dapat meningkat pada saat menurunnya fungsi ginjal, seperti inflamasi atau hal yang khusus yang berkaitan dengan pasien GGK seperti anemia.

Copyrights © 2009






Journal Info

Abbrev

ijc

Publisher

Subject

Health Professions Medicine & Pharmacology

Description

Indonesian Journal of Cardiology (IJC) is a peer-reviewed and open-access journal established by Indonesian Heart Association (IHA)/Perhimpunan Dokter Spesialis Kardiovaskular Indonesia (PERKI) [www.inaheart.org] on the year 1979. This journal is published to meet the needs of physicians and other ...