FRIMA: Festival Riset Ilmiah Manajemen & Akuntansi
No 2 (2019): Prosiding FRIMA

Analisis Metode Pencatatan Dan Penilaian Persediaan Barang Pada PT. AGRO JABAR

Rani Nuraeni (Program Studi Akuntansi STIE STEMBI Bandung)
Kuswari Kuswari (Program Studi Akuntansi STIE STEMBI Bandung)



Article Info

Publish Date
23 Mar 2019

Abstract

Tujuan penelitian_ini adalah untuk mengetahui metode-metode apakah yang digunakan PT Agro Jabar dalam pencatatan dan penilaian persediaan barang. Desain/Metode_Penelitian ini dilakukan dengan metode deskriptif kualitatif, yaitu dengan menjelaskan metode apa yang digunakan dalam pencatatan dan penilaian persediaan barang PT Agro Jabar dengan cara observasi dan wawancara secara langsung. Temuan_ Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa dalam proses pencatatan dan penilaian persediaan di temukan permasalahan yang menyebabkan pencatatan dengan fisik barang selisih, ini dikarenakan adanya barang keluar yang tidak dimasukkan sebagai penjualan dan dikarenakan prosedur kerja yang belum sesuai dengan yang seharusnya. Impikasi_Selisih antara pencatatan dan fisik barang menyebabkan diharuskannya dilakukan jurnal penyesuaian setiap periode supaya pencatatan dan fisik barang sesuai. Originalitas_Fokus penelitian ini pada pencatatan dan penialain persediaan barang PT Agro Jabar tahun 2018. Tipe Penelitian_Studi Empiris

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

prosidingfrima

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

Prosiding FRIMA (Festival Riset Ilmiah Manajemen & Akuntansi) adalah kumpulan publikasi dari artikel hasil penelitian dan makalah karya tulis lainnya yang dipresentasikan pada ajang tahunan yang diselenggarakan oleh STIE STEMBI Bandung yang dikemas dalam bentuk Seminar dan Konferensi Ilmiah. Tujuan ...