Jurnal Teknologi Lingkungan Lahan Basah
Vol 1, No 1 (2013): Jurnal 2013

PERENCANAAN SALURAN DRAINASE PRIMER PARIT SUNGAI RAYA DI KOTA PONTIANAK

Atmi Ayu Sisdamantri . (Unknown)



Article Info

Publish Date
01 May 2013

Abstract

Perencanaan ini bertujuan untuk mengevaluasi atau memperhitungkan serta mendesainsaluran drainase pada Parit Sungai Raya dalam mengalirkan air ke pembuangan akhir mengingatbeban drainase yang semakin hari semakin bertambah sesuai dengan dimensi saluran yangdirencanakan. Dalam perencanaan ini diawali dengan menganalisa frekuensi curah hujan untukmendapatkan besarnya hujan rencana dan intensitas curah hujan untuk berbagai periode ulang.Kemudian untuk menganalisa debit yang dipengaruhi oleh pasang surut dan curah hujan denganperiode ulang 10 tahun digunakan suatu model matematika yang disebut program DUFLOW.Berdasarkan simulasi program Duflow didapatkan debit aliran pada daerah hulu sebesar7,845 m3/dtk dengan dimensi saluran untuk lebar penampang sebesar 12,57 m dan kedalamansebesar 2,60 m. Pada daerah tengah debit aliran sebesar 8,040 m3/dtk dengan dimensi saluranuntuk lebar penampang sebesar 12,88 m dan kedalaman sebesar 2,60 m. Sedangkan pada daerahhilir debit aliran sebesar 8,862 m3/dtk dengan dimensi saluran untuk lebar penampang sebesar13,68 m dan kedalaman sebesar 2,70 m. Sehingga dapat disimpulkan bahwa dimensi saluranParit Sungai Raya mampu menampung kapasitas debit maksimum akibat pasang surut dan curahhujan yang tinggi. Namun masih ada beberapa titik dikawasan ini yang mengalami genanganbanjir.

Copyrights © 2013






Journal Info

Abbrev

jmtluntan

Publisher

Subject

Energy Engineering Environmental Science Immunology & microbiology Public Health

Description

Jurnal Teknologi Lingkungan Lahan Basah (ISSN: 2622-2884) is a scientific journal published by Environmental Engineering Study Program, Faculty of Engineering, Universitas Tanjungpura, Pontianak, Indonesia. The journal was purposed as a medium for disseminating research results in the form of full ...