Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis dampak pembangunan jalan tol “Sumo” terhadap perekonomian Provinsi Jawa Timur, dilihat dari sisi output, nilai tambah bruto dan permintaan akhir, juga menganalisis keterkaitan ke belakang keterkaitan ke depan, menganalisis efek pengganda dari pembangunan tol “Sumo” terhadap sektor unggulan (key sector) di Provinsi Jawa Timur. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif dengan menganalisis data yang sudah terkumpul dengan metode statistik berupa perbandingan atau rasio, rata-rata, dan prosentase, untuk menganalisis nilai output, nilai tambah bruto, permintaan akhir, keterkaitan dan multiplier sektor unggulan. Hasil penelitian menjelaskan bahwa sektor industri manufaktur paling dominan berdasarkan output, nilai tambah bruto dan permintaan akhir adalah industri rokok,
Copyrights © 2019