Selama musim buah, harga buah menjadi sangat murah. Buah yang telah matang dan jumlah yangberlimpah menyebabkan nilai jual yang rendah, karena buah tidak bisa disimpan dalam waktu lamaapabila telah matang. Pengabdian ini adalah tentang penyuluhan dan pemanfaatan di kelurahanWonoasih mengenai pengolahan buah. Divisi Kewirausahaan KKN UNTAG telah mengajarkan danmemperaktekan cara membuat selai dan ice cream pada bulan januari 2018. Buah yang dipilih untukdiperagakan adalah buah mangga. Divisi Kewirausahaan juga memberikan buku resep tentang caramengolah buah-buahan menjadi selai dan ice cream. Kegiatan ini diikuti oleh anggota PKK. Wargayang hadir adalah kurang lebih 35 orang dan aktif berpartisipasi dalam kegiatan ini.Kata kunci : buku resep, selai, ice cream, buah manga
Copyrights © 2019