Jurnal Abdikarya : Jurnal Karya Pengabdian Dosen dan Mahasiswa
Vol 3 No 1 (2019)

HIDROPONIK SISTEM DEEP FLOW TECHNIQUE (DFT)




Article Info

Publish Date
05 Jan 2019

Abstract

Hidroponik merupakan cara bercocok tanam tanpa menggunakan media tanah. Hasil yang dihasilkan akan lebih baik daripada kita bercocok tanam dengan menggunakan tanah karena hasil produksi pertanian akan lebih bersih dan praktis. Biasanya masyarakat menggunakan cara ini untuk memanfaatkan lahan pertanian mereka yang sempit. Hidroponik sudah banyak digunakan masyarakat karena terbukti menguntungkan dan menghasilkan produksi pertanian yang maksimal. Saat ini petani banyak yang belum bisa memanfaatkan cara hidroponik untuk mengurus lahan pertaniannya. Saya ingin memperkenalkan dan menjelaskan secara lebih mendalam mengenai cara bercocok tanam hidroponik ini. Bila mereka sudah memahami cara ini, maka mereka dapat membandingkan hasil produksi yang diperoleh bila bercocok tanam dengan media tanah dan dengan menggunakan hidroponik. Sehingga mereka dapat lebih memaksimalkan hasil pertanian yang berkualitas.

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

abdikarya

Publisher

Subject

Humanities Civil Engineering, Building, Construction & Architecture Decision Sciences, Operations Research & Management Industrial & Manufacturing Engineering Law, Crime, Criminology & Criminal Justice

Description

Jurnal Abdikarya: Jurnal Karya Pengabdian Dosen Dan Mahasiswa memuat artikel ilmiah yang berfokus pada bidang teknologi tepat guna dan kewirausahaan Community Services People Local Food Security Training Marketing Appropriate Technology Design Community Empowerment Social Access Cultural Exchange ...