Jurnal Kesehatan Masyarakat Andalas (Andalas Journal of Public Health)
Vol 7, No 2 (2013): Jurnal Kesehatan Masyarakat Andalas

OMEGA 3 DAN KECERDASAN ANAK

Fivi Melva Diana (Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Andalas)



Article Info

Publish Date
01 Mar 2013

Abstract

Kejadian gizi kurangdi Indonesia dari tahun ke tahun masih tinggi . Penyebab fingginya angka kejadiangizi kurang di Indonesia salah satunya diduga karena kurangnya konsumsi makanan sumber omega 3, EPA, DHA hubungan omega 3 dengan kecerdasan anak balita. Oleh sebab itu disarankan satn, untuk perlu dilakukan penelitian lebih lanjut mengenai hubungan konsumsi omega 3 dengan turnbuh-kembang anak, kedua, bagi ibuibu disarankan imtuk memperhatikan konsumsi makanan dari sumber omega 3 guna pengoptimalan tumbuhkembang anak, sebab secara teori selaput myelin dibentuk oleh lemak (asam lemak EPAJDHA). Hal ini jika terlaksana dapat memberikan dukungan terhadap programpemerintah di bidang promosi kesehatan.

Copyrights © 2013






Journal Info

Abbrev

JKMA

Publisher

Subject

Public Health

Description

JURNAL KESEHATAN MASYARAKAT ANDALAS (JKMA) menerbitkan artikel penelitian (research article), artikel telaah/studi literatur (review article/literature review), laporan kasus (case report) dan artikel konsep atau kebijakan (concept/policy article), di semua bidang ilmu kesehatan masyarakat yang ...