Al-Tadabbur ; Jurnal Kajian sosial, Peradaban dan Agama
Vol 8, No 1 (2022)

Sejarah Lahirnya Negara Islam Sekuler Turki dan Ide Pembaharuan Mustafa Kemal

Muhammad nur kadir (UIN Alauddin Makasar Indonesia)



Article Info

Publish Date
11 Jun 2022

Abstract

Tulisan ini bertujuan membahas tentang sejalrah lahirnya Negara Islam Sekuler Turki Utsmani dan Ide ide pembaharuan dari Mustafa Kemal. .  Konsep  sekularisme ini  akhirnya  mempengaruhi  golongan  modernis  Turki  di  bawah  pimpinan  Kemal  Ataturk menuju  Turki  Modern  Turki  kemudian  menjadi  sebuah  negara modern dibawah kepemimpinan Attaturk dan militer dijadikan sebagai “penjaga”  terhadap  ide  sekularisme  yang  terus  tumbuh  di  negara tersebut.  Nasionalisme, sekularisme, dan westernisme yang menjadi ciri khas ide pembaharuan Mustafa Kemal adalah sebuah konsekwesi logis dalam rangka membangun tatanan dan corak kultur kehidupan masyarakatnya yang akan didesain sebagai masyarakat modern dalam urusan bernegara, dan tetap menjamin berlangsungnya budaya kehidupan beragama bagi masyarakatnya. Hal ini dapat dibuktikan dengan didirikannya ”Fakultas Ilahiyat” dan dibentuknya ”Departemen Urusan Agama” dalam pemerintahannya.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

altadabbur

Publisher

Subject

Religion Languange, Linguistic, Communication & Media Social Sciences

Description

AL-TADABBUR (P-ISSN : 2527-3248; E-ISSN : 2613-9154 ) is a Journal published by Faculty of Ushuluddin Adab dan Dakwah of IAIN Ternate, Indonesia. It is a peer-reviewed open access journal in social civilization and ...