Adbis : Jurnal Administrasi dan Bisnis
Vol 16, No 1 (2022): JURNAL ADMINISTRASI DAN BISNIS 2022

ANALISIS PERBANDINGAN PERSEPSI DAN KEPERCAYAAN PELANGGAN PADA PENGGUNA CICIL.CO.ID

Nunung Nurastuti Utami (Jurusan Manajemen STIE Malangkucecwara)



Article Info

Publish Date
16 Jun 2022

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah menguji perbedaan antara mahasiswa dan mahasiswi sebagao Persepsi dan Keparcayaan pengguna cicil.co.id Hasil temuan dengan menggunakan t independent sample test untuk Persepsi dan Kepuasan Mahasiswa dan Mahasiswi diperoleh nilai t variabel Persepsi sebesar 1,236 (sig = 0,219) dan nilai t variabel Kepercayaan sebesar 1,561 (sig = 0,122), hal ini mengartikan bahwa tidak ada perbedaan Persepsi dan Kepercayaan antara kelompok mahasiswa dan mahasiswi, dengan kata lain adalah sama dalam penggunaan aplikasi Cicil,co,id. Dari hasil analisis diatas disarankan bagi perusahaan tidak perlu membedakan prioritas Persepsi dan Kepercayaan berdasarkan jenis kelamin mahasiswa, yang lazimnya mahasiswi akan lebih besar dalam persepsi dan kepercayaan dalam menggunakan aplikasi cicil.co.id, mengingat mahasiswi lebih memperhatikan penampilan dan gaya dibanding mahasiswa.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

adbis

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance Social Sciences

Description

Adbis - Jurnal Administrasi dan Bisnis terbit pertama kali bulan Desember 2007 dan diterbitkan dua kali dalam setahun yaitu pada bulan Juni dan Desember. Redaktur mengundang para penulis dan peneliti untuk menyumbangkan artikel hasil penelitian atau artikel konseptual dalam bidang Administrasi dan ...