Prosiding Seminar Nasional Sasindo
Vol 2, No 2 (2022): PROSIDING SEMINAR NASIONAL SASINDO UNPAM VOL.2 NO.2 MEI 2022

INFERIORITAS PEREMPUAN SEBAGAI STRATEGI YANG MENGHENTAK LAKI-LAKI: STUDI POSTMEMORI CERPEN DUA KELAMIN BAGI MIDIN KARYA ARSWENDO ATMOWILOTO

Eva Dwi Kurniawan (Universitas Teknologi Yogyakarta)



Article Info

Publish Date
07 Jul 2022

Abstract

Perempuan cenderung diposisikan sebagai inferior. Namun, posisi tersebut tidak selalu ajeg dalam operasionalisasinya. Inferioritas perempuan dapat menjadi  strategi utuk menunjukkan hal yang sebaliknya, yakni upaya mencapai legitimasi posisinya yang setara dengan laki-laki. Penelitian ini bertujuan untuk melihat hal tersebut dalam cepen Dua Kelamin bagi Midin karya Arswendo Atmowiloto. Metode dan teori yang digunakan dalam peneltian ini melalui pemaparan deskriptif analitis dan teori postmemori. Temuan yang diperoleh menujukkan bahwa inferioritas perempuan yang ditampilkan di dalam cerpen, adalah strategi untuk memposisikan kedudukannya yang setara dengan laki-laki. Keberhasilan strategi tersebut tidak lepas dari pelembagaan kondisi-kondisi traumatik yang ditransmisikan oleh tokoh perempuan kepada tokoh laki-laki yang bernama Karto Midin.Kata-kata kunci: inferioritas, strategi, dan postmemori.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

SNS

Publisher

Subject

Languange, Linguistic, Communication & Media

Description

Focus and Scope of Seminar Nasional Sasindo is articles raised from the results of research, studies, and scientific work in the fields of: 1. Linguistic and Literary analysis. 2. Research result of Indonesian Linguistics and Literature. 3. The research results of Language Learning and Indonesian ...