Cermin Dunia Kedokteran
Vol 47, No 9 (2020): Neurologi

Tatalaksana Retensi Kateter Foley dari Sudut Pandang Dokter Umum

Yuvi Wahyudi (Instalasi Gawat Darurat, Rumah Sakit St. Carolus, Jakarta, Indonesia)



Article Info

Publish Date
01 Sep 2020

Abstract

Urethral catheterization with a Foley catheter is one of the most common invasive measures performed in an Emergency Dept. Many potential complications related to catheterization, are infections, catheter encrustation, catheter blockage, bladder spasms, balloon rupture, leakage, and retained catheter. These complications occur more commonly with chronic indwelling catheters, but can happen in short-term use as well. A case of complication in a young woman due to a non-deflating balloon was reported. The catheter was successfully evacuated with cystoscopy procedure.Kateterisasi urethral dengan kateter Foley adalah salah satu tindakan invasif yang umum di Instalasi Gawat Darurat. Risiko dan komplikasi dapat terjadi. Kasus seorang wanita datang dengan kateter Foley sudah dalam kondisi terpotong, dan ujung kateter terbelah dua berada persis di mulut ostium urethra eksterna (OUE). Evakuasi kateter cito dengan sistoskopi.

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

CDK

Publisher

Subject

Health Professions Medicine & Pharmacology Public Health

Description

Cermin Dunia Kedokteran (e-ISSN: 2503-2720, p-ISSN: 0125-913X), merupakan jurnal kedokteran dengan akses terbuka dan review sejawat yang menerbitkan artikel penelitian maupun tinjauan pustaka dari bidang kedokteran dan kesehatan masyarakat baik ilmu dasar, klinis serta epidemiologis yang menyangkut ...