Jurnal Cakrawala Ilmiah
Vol. 1 No. 7: Maret 2022

RITUAL DI BALIK UPACARA ADAT MIDHAK ENDOG BAGI PENDIDIKAN KARAKTER PADA MASYARAKAT JAWA

Sawitri (Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Veteran Bangun Nusantara Sukoharjo)
Pujiyana (Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Veteran Bangun Nusantara Sukoharjo)
Yuliani S.W (Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Veteran Bangun Nusantara Sukoharjo)



Article Info

Publish Date
25 Mar 2022

Abstract

Penelitian pada upacara ritual midhak endog bagi pendidikan pada masyarakat Jawa adalah sebuah upacara adat tradisi yang dianggab sakral dalam kehidupan masyarakat Jawa, prosesi ini salah satu prosesi ritual dalam upacara adat pernikahan. Penelitian yang dibuat dalam bentuk artikel menggunakan metode diskriptif kualitatif. Pengumpulan data dengan tehnik wawancara yang mendalam, studi Pustaka dan dokumen terkait. Penarikan dan klasifikasi dengan Trianggulasi data dan trianggulasi sumber. Pengelompokan data dari data primer dan data sekunder sedangkan data tersier berjalan waktu dapat menjadi data sekunder dengan valid data yang diperoleh. Data yang diperoleh dapat diklasifikasikan sehingga dapat memperoleh data yang menjadikan penelitian dapat valid. Wawancara yang dilakukan dengan sesepuh desa, perias, budayawan dan masyarakat yang masih melakukan upacara midhak endog waktu menikahkan anaknya. Upacara adat tradisi memiliki makna bakti istri kepada suami, menghormati kepala keluarga, memuliakan keluarga selain itu upacara midhak endog melambangkan kerukunan, kesuburan harapan secepatnya mendapatkan momongan. Harapan mendapatkan kehidupan yang baik, Kehidupan yang samawa dan menjadikan kehidupan yang berkah untuk keluarga yang dibina. Mendapatkan keturunan yang baik dan hidupnya nyaman

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

JCI

Publisher

Subject

Humanities Economics, Econometrics & Finance Languange, Linguistic, Communication & Media Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Public Health Social Sciences Other

Description

Digitalisasi eknomi menembus batas wilayah negara dan kedaulatan ekonomi yang dapat saja menjadi peluang atau ancaman. Digitalisasi tidak bisa dihindari, tetap permsalahan utamanya adalah bagaimana negara ini harus dapat merumuskan kebijakan agar masyarakat kita jangan hanya menjadi sapi perahan ...