Majalah Anestesia & Critical Care (MACC)
Vol 34 No 2 (2016): Juni

Mikrosirkulasi: Mia Supandji, Ike Sri Redjeki

Journal Manager MACC (Unknown)



Article Info

Publish Date
01 Jun 2016

Abstract

Mikrosirkulasi adalah suatu jaringan pembuluh darah yang sangat kecil dan tidak terlihat dengan mata telanjang. Mikrosirkulasi merupakan bagian dari sirkulasi yang berfungsi untuk transportasi oksigen, nutrisi ke jaringan sel dan produk pembuangan dari sel melalui pembuluh darah. Saat terjadinya suatu kondisi sepsis maka akan terjadi gangguan fungsi mikrosirkulasi disertai dengan gangguan fungsi endotel, mitokondria, degradasi, glycocalyx, kebocoran kapiler, hilangnya reaktivitas vaskular, autoregulasi dan mikrotrombosis. Hal tersebut akan menyebabkan terjadinya kondisi densitas vaskular yang heterogen disertai dengan kantung-kantung area hipoksia. Gangguan ini tidak dapat didiagnosis secara pasti menggunakan parameter hemodinamik global, namun mememrlukan advanced imaging techniques. Resusitasi dengan pemberian cairan, merupakan dasar dari resutitasi mikrosirkulasi selain terapi dengan menggunakan obat-obatan lainnya.

Copyrights © 2016






Journal Info

Abbrev

my-journal

Publisher

Subject

Medicine & Pharmacology

Description

We receive clinical research, experimental research, case reports, and reviews in the scope of all anesthesiology ...