“…average minds discuss events; small minds discuss people” (Eleanor Roosevelt) adalah ungkapan yang menggambarkan realitas sebagain masyarakat Indonesia; setidaknya tergambar dalam kondisi rangkaian Pemilu 2019, suatu “event” (seharusnya) mempromosikan suatu “idea” yang akan membuat kehidupan semakin lebih baik. Bangsa Indonesia sudah saatnya agar menghindari paradigma “menang-kalah” hingga “benar-salah” (menyalahkan) guna terjaganya keutuhan sarwanusantara atau kesalingterhubungan, kesalingtergantungan, kesalingpedulian sesama manusia Indonesia untuk dapat selalu harmonis, melalui revitalisasi paradigma wawasan nusantara dikaitkan dengan cara berpikir “forward looking”, agar menghasilkan kesejahteraan dan kebahagiaan, guna terjaganya ketahanan nasional.
Copyrights © 2019