Jurnal Ilmu Administrasi Negara
Vol 11, No 1 (2013)

IMPLEMENTASI KEBIJAKAN PENEMPATAN TKW DI LUAR NEGERI

Redati Parwadi (Unknown)



Article Info

Publish Date
12 Dec 2013

Abstract

Penempatan TKI ke luar negeri masih menjadi pilihan kebijakan mengatasi masalah ketenagakerjaan di indonesia, tetapi dalam penempatan TKI ini, permasalahan yang rentan adalah masalah yang dihadapi khususnya TKW yang berasal dari kabupaten sanggau.tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui implementasi kebijakan penempatan TKW, faktor apa saja yang mempengaruhi kebijakan penempatan dan mendeskripsikan solusinya.penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif.Kata Kunci : kebijakan, TKI, trafficking, penyimpangan, pengangguran

Copyrights © 2013






Journal Info

Abbrev

JIANA

Publisher

Subject

Industrial & Manufacturing Engineering Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Social Sciences

Description

Jurnal Ilmu Administrasi Negara contains articles and scientific papers in the form of research and non-research results, both in government institutions or in the community. This journal focuses on the theoretical and practical study of public policy starting from the formulation, implementation, ...