Jurnal Informatika Progres
Vol 9 No 1 (2017): April

PENERAPAN WSN (WIRELESS SENSOR NETWORK) TERHADAP MONITORING DAN AUTOMATISASI SISTEM PENDINGIN DAN PEMANAS PADA BUDIDAYA KEPITING CANGKANG LUNAK

Yahya Matori (Program Studi Teknik Komputer STMIK Profesional Makassar)



Article Info

Publish Date
26 Aug 2019

Abstract

Penelitian ini dibuat sebuah protoype kandang indor untuk budidaya kepiting lunak, dimana pada kepiting lunak indoor telah dibagi kedalam kelompok-kelompok kandang tersendiri yang akan dialiri sebuah sirkulasi air untuk proses pendukung moulting, penelitian ini bersifat eksperimental dimana hasil yang diperoleh memungkinkan untuk implementasi terhadap budidaya kepiting lunak. Mikrokontroler digunakan untuk mengontrol sirkulasi air dengan sistem pendingn yang akan bertugas untuk mendapatkan suhu ideal terhadap kandang kepiting, model node-node dalam penerapan WSN digunakan untuk menghubungkan antara mikrokontroler sebagai pengirim data sensor suhu disetiap group kandang, hasil akhir dari proses ini adalah akan menjalankan sebuah sistem pendingin yang bertugas untuk mengendalikan keadaan suhu terhadap budidaya kepiting cangkang lunak.

Copyrights © 2017






Journal Info

Abbrev

Progress

Publisher

Subject

Computer Science & IT

Description

Jurnal Informatika Progres merupakan jurnal Blind Peer-Review yang dikelola secara profesional dan diterbitkan oleh P3M STMIK Profesional Makassar dalam upaya membantu peneliti, akademisi, dan praktisi untuk mempublikasikan hasil penelitiannya. Jurnal ini didedikasikan untuk publikasi hasil ...