Ujian sekolah adalah kegiatan pengukuran pencapaian kompetensi peserta didik yang dilakukan oleh satuan pendidikan untuk memperoleh pengakuan atas prestasi belajar dan merupakan salah satu persyaratan kelulusan dari satuan pendidikan seperti yang dilakukan di sekolah SMP Darul Arqam Muhammadiyah Gombara. Dalam perancangan dan pembuatan aplikasi ujian berbasis android (SmartPhone), menggunakanLinear Congruent Method (LCM), untuk membuat proses pengacakan soal yang akan menghasilkan penyajian urutan soal yang berbeda disetiap smartphone.Dalam penelitian menghasilkan sebuah ideh dengan membangun sebuah sistem aplikasi ujian berbasis android yang bekerja didevice smartphone, dengan aplikasi ujian ini siswa dengan mudah melakukan ujian dan dapat melihat hasil ujian setelah proses ujian selesai.
Copyrights © 2017