Jurnal Ekonomi dan Bisnis
Vol 15 No 2 (2023): JEB Vol 15 No 2 Juli 2023

Pengaruh Kualitas Layanan Terhadap Kepuasan Nasabah Pada Bank BRI Cabang Sentani

Lobubun, Munawir (Unknown)



Article Info

Publish Date
31 Jul 2023

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh kualitas layanan terhadap kepuasan nasabah pada Bank Bri Cabang Sentani. Data dikumpulkan melalui penyebaran kuisioner kepada 96 responden. Adapun hasil Hasil perhitungan dengan aplikasi SPSS Versi 22 adalah variabel kualitas layanan berpengaruh positif signifikan terhadap kepuasan nasabah, berdasarkan hasil uji t variabel kualitas layanan menghasilkan nilai signifikan 0,000 yang di mana nilai ini lebih kecil dari 0.05 dan hasil t-hitung lebih besar disbanding nilai t-tabel, artinya kualitas layanan berpengaruh secara positif dan signifikan terhadap kepuasan nasabah pada Bank BRI Cabang Sentani. Selanjutnya pengaruh variabel kualitas layanan terhadap kepuasan nasabah dapat ditunjukkan dengan besarnya nilai koefisien determinasi, artinya bahwa besarnya kualitas layanan mempengaruhi kepuasan nasabah sebesar 52.8% dan sisanya sebesar dipengaruhi oleh variabel lain yang tidak diteliti.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

jeb

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance Social Sciences

Description

JURNAL EKONOMI DAN BISNIS kini hadir sebagai sarana komunikasi ilmiah yang mengkaji berbagai fenomena-fenomena sosial berupa kajian-kajian teori, konsep sosial, hasil penelitian maupun aplikasi sosial. Jurnal Ekonomi dan Bisnis adalah jurnal yang dibina dan diterbitkan oleh Sekolah Tinggi Ilmu ...