Jurnal CENDEKIA Jaya
Vol 2 No 1 (2020): Edisi Februari

MENGGUNAKAN MEDIA ONLINE INSTAGRAM DALAM MEMPROMOSIKAN BISNIS HIJAB SYAR’I SOFI DALAM TINJAUAN AGAMA ISLAM

Jurnal Cendekia Jaya (Universitas 17 Agustus 1945 Cirebon)



Article Info

Publish Date
29 Feb 2020

Abstract

Penelitian mendiskripsikan sejauhmana media online instagram dalam mempromosikan bisnis hijab syar’i sofi dalam tinjauan agama Islam. Bisnis usaha hijab syar’i sofi yang dikelola @hijabsoficenter menggunakan media online instragram sudah sesuai dengan prinsip – prinsip penting secara keseluruhan menurut ajaran Agama Islam atau sebaliknya ada unsur –unsur bertentangan yang memerlukan perbaikan secara syar’i seperti jual beli secara mulamasah dan munabadzah, keduanya merupakan cara praktek bisnis yang dilarang karena mengandung unsur ketidakjelasan, yang dilarang oleh Rosulullah Sollallahu ‘alaihi was Salam, berikut selanjutnya dilihat dari sudut produk barangnya. Setelah di identifikasi usaha bisnis hijab syar’I Sofi, dibenarkan menurut agama Islam, karena adanya kejelasan, sukarela, dan barang yang dibeli dapat dikembalikan atau ditukar jika ada yang tidak sesuai berjanjian.

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

cendekia-jaya

Publisher

Subject

Humanities Environmental Science Social Sciences Other

Description

"CENDEKIA Jaya" FISIP UNTAG CIREBON merupakan jurnal media komunikasi dan publikasi ilmiah diterbitkan dua kali setahun oleh Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas 17 Agustus 1945 Cirebon, berisikan hasil penelitian, makalah, skripsi dan karya ilmiah lainnya yang berkaitan dengan ilmu ...