Media Ekonomi
Media Ekonomi : Vol 19 No 2 Juli 2019

PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN TRANSFORMASIONAL SELF EFFICACY DAN DISIPLIN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT ROYAL KORINDAH

Farah Diba Rizqika (Prodi Manajemen, FEB, Universitas Muhammadiyah Purwokerto)



Article Info

Publish Date
29 Jul 2020

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh variabel gaya kepemimpinan transformasional, self efficacy, dan disiplin kerja terhadap kinerja karyawan. Jenis penelitian ini adalah penelitian kuantitatif.Pengambilan sampel pada penelitian ini menggunakan nonprobability sampling dengan jumlah sampel 110 orang. Penelitian ini mengambil subyek di PT Royal Korindah Purbalingga. Alat analisis yang digunakan adalah regresi berganda. Hasil analisis data menunjukkan bahwa variabel gaya kepemimpinan transformasional berpengaruh signifikan terhadap kinerja karyawan, self efficacy berpengaruh signifikan terhadap kinerja karyawan, dan disiplin kerja tidak berpengaruh signifikan terhadap kinerja karyawan. Berdasarkan hasil analisis data menunjukkan bahwa variabel self efficacy yang paling berpengaruh terhadap kinerja karyawan PT Royal Korindah Purbalingga.

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

MEDEK

Publisher

Subject

Decision Sciences, Operations Research & Management Economics, Econometrics & Finance Social Sciences

Description

Media Ekonomi Journal invites academics and researchers who do original research in the fields of economics and management including but not limited to: 1. Marketing Management 2. Financial Management 3. Human Resource Management 4. Entrepreneurship 5. Monetary Economics 6. Islamic Econimicsm, ...