Jurnal Insan Pembangunan Sistem Informasi dan Komputer (IPSIKOM)
Vol 8, No 1 (2020): JUNI

ANALISIS DAN PERANCANGAN PENGELOLAAN DATA ALUMNI SMK YUPPENTEK 5 KAB. TANGERANG BERBASIS WEB

. Nurasiah (Unknown)
Gusti Nyoman Budiadnyana (Unknown)
Andi Sulistya (Unknown)



Article Info

Publish Date
02 Jul 2020

Abstract

ABSTRAKSMK Yuppentek 5 merupakan lembaga pendidikan yang memiliki fungsi untuk memberikan pelayanan atau fungsi akademik kepada siswa ataupun alumni. Berdasarkan hasil analisa yang dilakukan di SMK Yuppentek 5, maka penulis dapat menyimpulkan bahwa permasalahan yang terjadi pada SMK Yuppentek 5 adalah seperti pada proses yang sedang berjalan pada saat ini pengumpulan data alumni/siswa dan laporan administrasi di lakukan dengan menggunakan buku tulis.Metode yang digunakan dalam penulisan ini dengan menggunakan FOD (Flow Of Document). Metode pengumpulan data dilakukan dengan cara studi lapangan yaitu melalui observasi, wawancara, dokumentasi dan dengan cara studi pustaka yaitu dengan mempelajari buku-buku, serta literature lainnya.Sedangkan Program yang di gunakan untuk membentuk aplikasi Sistem Informasi Pengelolan data alumni menggunakan PHP, hasil dari sistem tersebut dapat dijadikan bahan masukan dalam menentukan kebijakan pengolahan data alumni dan meminimalkan masukan kesalahan-kesalahan dalam penyajian informasi berupa laporan.Kata Kunci : Analisa perancangan, SMK Yuppntek 5, PHP, Alumni

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

stmik-ipem

Publisher

Subject

Computer Science & IT Control & Systems Engineering Decision Sciences, Operations Research & Management

Description

Jurnal Insan Pembangunan Sistem Informasi dan Komputer (IPSIKOM) diterbitkan oleh Fakultas Ilmu Komputer (FILKOM), Universitas Insan Pembangunan Indonesia sejak Juni 2017. IPSIKOM memuat naskah hasil-hasil penelitian di bidang Sistem Informasi dan Ilmu Komputer. IPSIKOM berkomitmen untuk memuat ...