SAINSTECH: Jurnal Penelitian dan Pengkajian Sains dan Teknologi
Vol 28 No 1 (2018): Jurnal Penelitian dan Pengkajian Sains dan Teknologi

Perancangan e-CRM Pada Perguruan Tinggi Swasta (PTS) Sebagai Strategi Peningkatkan Jumlah Mahasiswa Baru (Studi Kasus Universitas Trilogi)

Dian Ruslan (Program Studi Sistem Informasi - Universitas Trilogi)



Article Info

Publish Date
01 Feb 2018

Abstract

e-CRM Pemasaran PTS ini merupakan salah satu strategi pengelolaan hubungan/relasi komunikasi pemasaran dengan calon mahasiswa baru melalui media internet berbasis web & android sebagai salah satu jawaban atas permasalahan persaingan antar PTS yang semakin ketat dalam memperoleh mahasiswa baru dengan memberikan pelayanan komunikasi pemasaran yang mudah bagi calon mahasiswa dan trackable (dapat ditelusuri guna menindaklanjuti komunikasi pemasaran tahap berikutnya)bagi bagian pemasaran.Perancangan e-CRM Pemasaran PTS ini dapat digunakan sebagai landasan dalam tahappembangunan e-CRM PTS sehingga proses pembangunan sistem informasi e-CRM Pemasaran PTS ini akan dengan mudah, cepat dan maksimal hasil pembangunan e-CRM nya.Beberapa media komunikasi pemasaran/relasi yang digunakan dalam sistem e-CRM ini adalah SMS, Email dan Telepon yang memperoleh data dari hasil pengelolaan database siswa yang terintegrasi yang diperoleh dari hasil kegiatan pemasaran baik melalui sosialisasi kampus dikelas, pameran pendidikan disekolah ataupun pameran pendidikan lainnya yang dilakukan oleh bagian pemasaran kampus.

Copyrights © 2018






Journal Info

Abbrev

sainstech

Publisher

Subject

Biochemistry, Genetics & Molecular Biology Civil Engineering, Building, Construction & Architecture Electrical & Electronics Engineering Engineering Mechanical Engineering

Description

SAINSTECH adalah jurnal ilmiah multidisiplin diterbitkan oleh Institut Sains dan Teknologi nasional Jakarta yang dikelola oleh Lembaga Penelitian dan Pengabdian pada Masyarakat Sainstech menerbitkan artikel yang berasal dari internal Institut dan menerima naskah secara Nasional. Bidang yang ...