Mandiri Investasi adalah perusahaan manajer investasi lokal terkemuka di Indonesia, yang merupakan bagian dari grup PT Bank Mandiri.Tbk, yang terdaftar dan diawasi oleh Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Republik Indonesia. Mandiri Investasi sebagai Manajer Investasi lokal terbesar di Indonesia dengan total dana kelolaan sebesar Rp 50.96 Triliun.Pemegang unit penyertaan dapat mengalihkan sebagian atau seluruh investasinya dalam unit penyertaan Mandiri Investa Syariah Berimbang (MISB) ke reksa dana lainnya demikian juga sebaliknya dikelola oleh Manajer Investasi, kecuali reksa dana pasar uang dan Reksa Dana Terproteksi. Pengalihan investasi dari Mandiri Investa Syariah Berimbang (MISB) dibatasi maksimum sebanyak 2(dua) kali dalam setahun.PT Mandiri Manajemen Investasi dalam menghadapi persaingan produk reksa dana Syariah pada perusahaan Manajemen Investasi di Indonesia, PT Mandiri Manajemen Investasi telah menunjukkan kinerja prestasi produknya, sekitar 1.600 produk reksa dana dari berbagai kategori yang terdaftar.
Copyrights © 2020