Prosiding Seminar Nasional Sasindo
Vol 3, No 1 (2022): PROSIDING SEMINAR NASIONAL SASINDO UNPAM

EKRANISASI NOVEL SURGA YANG TAK DIRINDUKAN 2 KARYA ASMA NADIA DENGAN FILM SURGA YANG TAK DIRINDUKAN 2 KARYA SUTRADARA HANUNG BRAMANTYO

Lilis Sopiah (Universitas Pamulang)



Article Info

Publish Date
21 Dec 2022

Abstract

Penelitian ini membahas tentang penambahan, dan penghilangnya yang terjadi pada fakta cerita (tokoh, alur, dan latar) karena proses ekranisasi. Teori yang digunakan adalah teori ekranisasi. Bagaimanakah penambahan pada tokoh, alur dan latar tempat dalam novel ‘Surga Yang tak Dirindukan 2’ ke dalam film ‘Surga Yang Tak Dirindukan 2’ dan bagaimanakah penghilangan cerita pada tokoh, alur, dan latar tempat dalam novel Surga Yang Tak Dirindukan 2 ke dalam film Surga Yang Tak Dirindukan 2, Bagaimanakah perubahan bervariasi pada tokoh, alur dan latar tempat dalam novel Surga Yang Tak Dirindukan 2 ke dalam film Surga Yang tak Dirindukan 2, lalu bagaimanakah proses terjadinya ekranisasi dari novel Surga Yang Tak Dirindukan 2 ke dalam film Surga Yang Tak Dirindukan 2 karya sutradara Hanung Bramantyo. Pendekatan yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan pendekatan objektif. Teknik pengumoulan data pada penelitian ini menggunakan teknik dokumentasi dilanjutkan dengan teknik baca catat. Teknik analisis data yang di gunakan adalah teknik deskriptif analisis.Kata kunci: Ekranisasi, Novel Surga Yang tak Dirindukan 2, Film Surga Yang tak Dirindukan 2

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

SNS

Publisher

Subject

Languange, Linguistic, Communication & Media

Description

Focus and Scope of Seminar Nasional Sasindo is articles raised from the results of research, studies, and scientific work in the fields of: 1. Linguistic and Literary analysis. 2. Research result of Indonesian Linguistics and Literature. 3. The research results of Language Learning and Indonesian ...