Jurnal Ilmiah MEA (Manajemen, Ekonomi, dan Akuntansi)
Vol 6 No 2 (2022): Edisi Mei - Agustus 2022

PENGUJIAN KONSEP TEORI FRAUD PENTAGON PADA PERBANKAN DI ASIA TENGGARA TAHUN 2018-2020

Nawa, Jaddid Hayataka (Unknown)
Hariadi, Sugeng (Unknown)



Article Info

Publish Date
11 Aug 2022

Abstract

Maksud dalam penelitian ini yaitu mengetahui pengaruh dari setiap komponen didalam teori Fraud Pentagon pada perusahaan perbankan yang ada di Asia Tenggara pada tahun 2018-2020. Kemudian penelitian ini menggunakan semple yaitu 14 (empat belas) perusahaan perbankan yang terdapat di Asia Tenggara. Pada penelitian ini, peneliti menggunakan jenis data yaitu data sekunder yang berupa laporan tahunan periode tahun 2018-2020. Kemudian jenis dari penelitian ini yaitu penelitian kuantitatif. Hasil dari penelitiannini yaitu dari 7 variabel yanggdigunakan, hanya variabel ketidakefektifannpengawasan yang mempunyai pengaruh terhadap Fraudulent Financial Reporting dengan nilai dari sig. yaitu 0,026 dimana angka tersebut lebih kecilldari 0,05 (0,026 < 0,05).

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

mea

Publisher

Subject

Decision Sciences, Operations Research & Management Economics, Econometrics & Finance

Description

Jurnal Manajemen, Ekonomi dan Akuntansi (MEA) Diterbitkan oleh Lembaga Penelitian & Pengabdian Masyarakat Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi (STIE) Muhammadiyah Bandung dimaksudkan sebagai media informasi dan forum pengkajian bidang ilmu Akuntansi, Manajemen, Bisnis dan Ekonomi. Jurnal ini berisikan ...