Milang Journal of Mathematics and Its Applications
Vol. 17 No. 2 (2018): Journal of Mathematics and Its Applications

TINJAUAN TERHADAP METODE PENGOPTIMUMAN PENDEKATAN NEWTON

B. P. SILALAHI (Bogor Argicultural University)
S. SISWANDI (Bogor Argicultural University)
A. AMAN (Bogor Argicultural University)



Article Info

Publish Date
31 Dec 2018

Abstract

Saat ini teknik-teknik pengoptimuman semakin berkembang. Hal ini sejalan dengan berkembangnya teknologi komputer dan juga semakin kompleksnya masalah pengoptimuman. Untuk pengembangan metode-metode baru diperlukan pengetahuan yang mumpuni tentang dasar-dasar pengoptimuman. Pada paper ini kami menyajikan teknik pengoptimuman dengan menggunakan metode Davidon-Fletcher-Powell beserta analisis yang detail tentang teorema-teorema yang mendasarinya. Kemudian dengan menggunakan bantuan suatu perangkat lunak metode ini diaplikasikan untuk menyelesaikan suatu kasus pengoptimuman nonlinear.

Copyrights © 2018






Journal Info

Abbrev

jmap

Publisher

Subject

Agriculture, Biological Sciences & Forestry Computer Science & IT Control & Systems Engineering Earth & Planetary Sciences Mathematics

Description

The name MILANG is a Sundanese word that means “to count”, and is also an acronym of the topics covered in the journal: Mathematics in Informatics, Life Sciences, Actuarial Science, Natural Sciences, and Graph ...