Jurnal Cakrawala Ilmiah
Vol. 2 No. 4: Desember 2022

STRATEGI KOMUNIKASI PEMBANGUNAN PEMERINTAHAN DALAM MEMBANGUN PARTISIPASI MASYARAKAT KABUPATEN BANTAENG (Studi Kasus Tentang Strategi Komunikasi Pembangunan Pemerintahan Dalam Membangun Partisipasi Masyarakat Melalui Industri Rumput Laut)

Irnawati Irnawati (Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar)



Article Info

Publish Date
10 Jan 2023

Abstract

Penelitian ini berjudul “Strategi Komunikasi Pembangunan Pemerintahan Dalam Membangun Partisipasi Masyarakat Kabupaten Bantaeng (Studi Kasus Tentang Strategi Komunikasi Pembangunan Pemerintahan Dalam Membangun Partisipasi Masyarakat Melalui Industri Rumput Laut ). Setiap pemerintah memiliki cara tersendiri (strategi) untuk membangun partisipasi masyarakat untuk turut dalam membangun daerahnya masing-masing. Pembangunan akan tepat mengenai sasaran, terlaksana dengan baik dan bermanfaat hasilnya jika dilaksanakan untuk memenuhi kebutuhan masyarakat. Penelitian ini dimaksudkan untuk mengetahui perencanaan yang dilakukan pemerintah dalam membangun partisipasi masyarakat melalui industri rumput laut, Untuk mengetahui alasan pemerintah melibatkan partisipasi masyarakat dalam pengelolaan industri rumput laut, Untuk mengetahui upaya pemerintah dalam mengevaluasi partisipasi masyarakat dalam mengelola industri rumput laut. Metode yang digunakan adalah kualitatif dengan studi kasus. Dengan mengumpulkan data dari wawancara 6 narasumber sebagai informan utama, dan 2 informan pendukung. Hasil penelitian menunjukkan bahwa (1) perencanaan yang dilakukan oleh pemerintah kabupaten Bantaeng dalam membangun partisipasi masyarakat bottom up (face to face, SDM kelompok). (2) Partisipasi masyarakat berupa dukungan stakeholder (masyarakat, kelompok rumput tani (3) Evaluasi dilakukan dengan cara monitoring yakni pengawasan,yakni pemerintah melakukan pengawasan dilapangan guna melihat perkembangan masyarakat baik dalam hal SDM maupun pemanfaatan fasilitas yang diberikan

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

JCI

Publisher

Subject

Humanities Economics, Econometrics & Finance Languange, Linguistic, Communication & Media Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Public Health Social Sciences Other

Description

Digitalisasi eknomi menembus batas wilayah negara dan kedaulatan ekonomi yang dapat saja menjadi peluang atau ancaman. Digitalisasi tidak bisa dihindari, tetap permsalahan utamanya adalah bagaimana negara ini harus dapat merumuskan kebijakan agar masyarakat kita jangan hanya menjadi sapi perahan ...