Kalbiscientia Jurnal Sains dan Teknologi
Vol. 9 No. 2 (2022): Sains dan Teknologi

Perancangan Sistem Modul Inventori Pada Kios Bapak Adi Menggunakan Odoo ERP

Fichry Irfan Fadillah (Institut Teknologi dan Bisnis Kalbis)
Muhammad Rusli (Institut Teknologi dan Bisnis Kalbis)



Article Info

Publish Date
20 Sep 2022

Abstract

Kios bapak adi merupakan usaha warung kecil yang menyediakan berbagai makanan ringan dan minuman. Kios ini sudah berjalan selama 20 tahun sejak 2001, dalam kesehariannya kios bapak adi melayani puluhan orang yang mampir untuk membeli jajanan, tentu saja hal ini mempengaruhi tingkat akurat stok barang yang di miliki oleh pak darlan, sehingga pak darlan harus sering memperhatikan stok barangnya, hal ini membuat beliau terkadang kebingungan dalam menghitung karena banyaknya transaksi keluar dan masuk. Untuk itu peneliti ingin merancang sistem inventori dengan menggunakan Odoo, sehingga dapat mempermudah proses bisnis kios bapak Adi ini.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

kalbiscientia

Publisher

Subject

Civil Engineering, Building, Construction & Architecture Computer Science & IT Industrial & Manufacturing Engineering Mechanical Engineering

Description

INFORMATIKA TEKNOLOGI INFORMASI is an academic open access journal which aims to promote the integration of science and technology published by Faculty of Creative Industry Institut Teknologi dan Bisnis Kalbis. The focus of this journal is to publish papers of science and technology implementation. ...