Media Publikasi Promosi Kesehatan Indonesia (MPPKI)
Vol. 6 No. 1: JANUARY 2023 -Media Publikasi Promosi Kesehatan Indonesia (MPPKI)

Hubungan Pengetahuan dan Sikap terhadap Perilaku Pencegahan TB Paru di Wilayah Kerja Puskesmas Palakka Bupaten Barru: The Relationship of Knowledge and Attitude to Preventing Behavior of Lung TB in the Work Area of Palakka Puskesmas, Barru Regency

Safaruddin (Universitas Megarezky makassar, Indonesia)
Muhammad Aris (Universitas Megarezky makassar, Indonesia)



Article Info

Publish Date
13 Jan 2023

Abstract

Latar belakang: Berdasarkan survey awal yang dilakukan di puskesmas palakka pada pasien tuberculosis bahwa belum terlalu paham mengenai pencegahan terjadinya TB dan kurangnya wawasan terhadap TB serta sikap dan perilaku dalam mencegah penularan TB sangatlah kurang Tujuan : Untuk mengetahui hubungan pengetahuan dan sikap terhadap perilaku pencegahan TB paru di di wilayah kerja puskesmas palakka kabupaten barru. Metode: Penelitian ini menggunakan penelitian survei dengan pendekatan Cross Sectional Studydimana peneliti melakukan observasi atau pengukuran variabel pada suatu saat (point time approach). Hasil: Data yang diperoleh akan diolah dengan menggunakan statistik berdasarkan skala ukur variabel dan penyajian dalam tabel disertai penjelasan. Kesimpulan: Ada Hubungan Pengetahuan Terhdap Pencegahan TB Paru Di Wilayah Kerja Puskesmas Palakka Bupaten Barru, Ada Hubungan Sikap Terhdap Pencegahan Tb Paru Di Wilayah Kerja Puskesmas Palakka Bupaten Barru.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

MPPKI

Publisher

Subject

Public Health

Description

Media Publikasi Promosi Kesehatan Indonesia (MPPKI) periodic scientific journal that is published by Fakultas Kesehatan Masyarakat, Universitas Muhammadiyah Palu. with ISSN Number: 2597-6052 (Online - Electronic). This journal accepts scientific papers in the form of research articles and review ...