Global
Vol. 7 No. 2 (2020): GLOBAL

PENGEMBANGAN SISTEM MONITORING DIGITAL DAN SOSIAL MEDIA

Sofwandi Noor (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 Oct 2021

Abstract

Media digital sudah memasuki sendi-sendi kehidupan masyarakat dan dampaknya telah terasa bagi masyarakat luas dan itu menunjukan bahwa media digital adalah awal sebuah era baru dalam sejarah industri yang disebut era Informasi, dan telah mengarah ke masyarakat paperless di mana semua produk informasi pada media yang diproduksi dan dikonsumsi berbasis komputer/smartphone.Digital dan sosial media saat ini sudah menjadi bagian yang tidak terpisahkan dalam kehidupan masyarakat. Pemberitaan yang ada di digital dan social media cukup mempengaruhi opini publik. Pemberitaan di media dan social media ini menjadi penting untuk selalu di-Monitor dan di-Analisa sehingga langkah-langkah yang tepat dapat dilakukanUntuk melakukan monitoring dan Analisa terhadap Digital dan Sosial Media tersebut maka dibangunlah Sistem Monitoring yang dapat mengumpulkan data dan melakukan Analisa terhadap berbagai pemberitaan di Digital dan Sosial Media secara Real Time kapanpun (anytime) dan dimanapun (anywhere).

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

FASILKOM

Publisher

Subject

Computer Science & IT

Description

Jurnal Global, diterbitkan oleh Fakultas Ilmu Komputer Universitas Subang secara berkala (setiap enam bulan sekali) dengan tujuan untuk menyebarluaskan informasi hasil riset ilmu komputer kepada para akademisi, praktisi, mahasiswa, dan lain-lain meliputi bidang : Sistem Informasi, IT/IS Audit, ...