JURNAL AKUNTANSI, EKONOMI dan MANAJEMEN BISNIS
Vol 10 No 2 (2022): Jurnal Akuntansi, Ekonomi dan Manajemen Bisnis - Desember 2022

Pengaruh Gamifikasi Terhadap Niat Membeli Kembali Pada E-Commerce Shopee

Meiliana Putri (Unknown)
Mega Mayasari (Unknown)



Article Info

Publish Date
31 Dec 2022

Abstract

Abstrak. Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh gamifikasi dengan indikator yang diteliti terdiri atas penghargaan (rewards), poin (point), kelas (levels) dan papan peringkat (leaderboards) terhadap penggunaan aplikasi e-commerce dan niat membeli kembali. Metode penelitian ini adalah kuantitatif dengan teknik pengumpulan data menggunakan teknik survei dengan menggunakan kuesioner. Teknik penarikan sampel menggunakan teknik purposive sampling. Sampel penelitian berjumlah 98 Mahasiswa Manajemen Bisnis di Politeknik Negeri Batam. Hasil penelitian menunjukan bahwa gamifikasi berpengaruh positif terhadap penggunaan aplikasi e-commerce, sedangkan terhadap niat membeli kembali tidak berpengaruh. Hasil penelitian juga menunjukkan bahwa penggunaan aplikasi e-commerce berpengaruh secara positif terhadap niat membeli kembali di e-commerce.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

JAEMB

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

Terbit dua kali setahun pada bulan Juli dan Desember: mulai Volume 6, Nomor 1, Juli 2018. Berisi tulisan yang diangkat dari hasil penelitian di bidang Akuntansi, Ekonomi, dan Manajemen ...