Bandung Conference Series: Accountancy
Vol. 3 No. 1 (2023): Bandung Conference Series: Accountancy

Pengaruh Pemanfaatan Teknologi Informasi dan Kesadaran Perpajakan terhadap Kepatuhan Wajib Pajak Orang Pribadi

Kaila Jessinia Azizah (Akuntansi, Ekonomi dan Bisnis)
Nunung Nurhayati (Akuntansi, Ekonomi dan Bisnis)



Article Info

Publish Date
31 Jan 2023

Abstract

The purpose of this study was to examine how much influence the Utilization of Information Technology and Tax Awareness has on Individual Taxpayer Compliance. The research method uses a verification method with a quantitative approach. The type of data used is primary data obtained from individual taxpayers who have businesses registered at KPP Pratama Bandung Tegallega. The sampling technique in this study used a non-probability sampling method, namely convenience sampling technique with a total of 60 individual taxpayers who own businesses. The analysis technique used multiple linear regression and hypothesis testing using the IBM SPSS Statiscic version 23 application. Based on the results of the study, it was shown that the Utilization of Information Technology and Tax Awareness had a positive and significant effect on Individual Taxpayer Compliance. Tujuan penelitian ini adalah untuk menguji seberapa besar pengaruh dari Pemanfaatan Teknologi Informasi dan Kesadaran Perpajakan terhadap Kepatuhan Wajib Pajak Orang Pribadi. Metode penelitian menggunakan metode verifikatif dengan pendekatan kuantitatif. Jenis data yang digunakan adalah data primer yang diperoleh dari wajib pajak orang pribadi yang memiliki usaha yang terdaftar di KPP Pratama Bandung Tegallega. Teknik pengambilan sampel dalam penelitian menggunakan metode non probability sampling yaitu teknik convenience sampling dengan jumlah responden sebanyak 60 wajib pajak orang pribadi yang memiliki usaha. Teknik analisis menggunakan regresi linear berganda dan pengujian hipotesis menggunakan aplikasi IBM SPSS Statiscic versi 23. Berdasarkan hasil penelitian menunjukkan bahwa Pemanfaatan Teknologi Informasi dan Kesadaran Perpajakan berpengaruh positif dan signifikan terhadap Kepatuhan Wajib Pajak Orang Pribadi.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

BCSA

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

Bandung Conference Series Accountancy (BCSA) menerbitkan artikel penelitian akademik tentang kajian teoritis dan terapan serta berfokus pada Akuntansi dengan ruang lingkup sebagai berikut, Agresivitas pajak profitabilitas, Akuntansi Manajemen Lingkungan, Audit Internal Current Ratio, Auditors ...