Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana pengaruh accounting choice, deferred tax expenses, firm size, ownership structure terhadap tax aggresiveness. Dalam penelitian ini menggunakan data sekunder yang diambil dari laporan keuangan perusahaan maufaktur yang terdaftar di Bursa Efex Indonesia. Hasil dari penelitian ini menemukan adanya pengaruh penggunaan metode akuntansi yang dipilih perusahaan dengan agresivitas pajak, sedangkan variabel lain yang diteliti dalam penelitian ini ditemukan tidak berpengaruh terhadap agresivitas pajak.
Copyrights © 2019