ABSTRAK Penelitian mendekripsikan hasil pengujian kategorisasi yang menjadi protokol penelitian terhadap teks pada berita dalam rubrik berita pada rentang edisi 01 Januari – 31 Desember 2020 di media Serambinews.com tentang bagaimana pemberitaan pesan komunikasi risiko Covid-19 guna meneliti pesan-pesan yang tampak dengan melihat kategori apa saja yang lebih dominan diberitakan oleh Serambinews.com yang beroperasi di Aceh menggunakan Teori Agenda Setting. Jenis penelitian yang dilakukan adalah penelitian deskriptif dengan metode analisis isi (content analysis). Adapun unit analisis yang dijadikan bahan kajian dalam penelitian ini adalah unit pencatatan (recording units). Dalam hal ini, pencatatan diperoleh dari teks atau narasi berita pada media Serambinews.com dengan menggunakan pendekatan Komunikasi Risiko dari indikator risk assessment, risk management, dan risk communication. Hasil analisis dalam penelitian ini membuktikan bahwa peningkatan perspektif masyarakat Aceh terhadap risiko pemberitaan yang diberitakan oleh Serambinews.com selama Covid-19 terjadi dipengaruhi oleh komunikasi risiko yang disampaikan oleh serambinews.com. Kata Kunci: Komunikasi Risiko, Risk Assessment, Risk Management, Risk Communication, Content Analysis. Reporting of Covid-19 Risk Communication Messages on the Serambinews.com Media Portal ABSTRACTThis study describes the results of the categorization test which is a research protocol on text on news in the news rubric in the edition range of January 01 – December 31, 2020 on Serambinews.com media about how to report Covid-19 risk communication messages to examine messages that seen by looking at which categories are more dominantly reported by Serambinews.com which operates in Aceh using the Agenda Setting Theory. The type of research conducted is descriptive research with content analysis method. The unit of analysis used as study material in this study is the recording unit. In this case, the recording was obtained from text or news narration on Serambinews.com media using a Risk Communication approach from risk assessment, risk management, and risk communication indicators.Keywords: Risk Communication, Risk Assessment, Risk Management, Risk Communication, Content Analysis, and Recording Units
Copyrights © 2023