Jurnal Indonesia Sosial Sains
Vol. 2 No. 06 (2021): Jurnal Indonesia Sosial Sains

Penyelesaian Penjadwalan Flexible Job Shop Untuk Minimasi Due Windows dengan Algoritma Genetika

Ferdinan Tampubolon (Unknown)



Article Info

Publish Date
21 Jun 2021

Abstract

Flexible Job Shop (FJSP) adalah pengembangan dari job shop dimana terdapat lebih dari satu mesin yang dapat memproses suatu pekerjaan. Penelitian bertujuan untuk memodelkan dan menyelesaikan FJSP dengan fungsi tujuan due windows dimana tiap-tiap pekerjaan harus selesai dalam suatu rentang waktu. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode Algoritma Genetika. Hasil yang diperoleh adalah penjadwalan dalam bentuk Gantt Chart yang memiliki nilai penalti yang minimum.

Copyrights © 2021