Journal of Economic, Management, Accounting and Technology (JEMATech)
Vol 6 No 1 (2023): Februari

Analisis Bibliometrik: Tingkat Penelitian Akad MMQ Berdasarkan Publikasi

Abid Ramadhan (Universitas Muhammadiyah Palopo)
Haedar Haedar (Universitas Muhammadiyah Palopo)



Article Info

Publish Date
25 Feb 2023

Abstract

Jurnal ilmiah telah berkembang pesat dan mencakup berbagai disiplin ilmu, salah satunya di bidang akuntansi. Penelitian tentang akuntansi perlu dilakukan untuk mencari fenomena, novelty dan tren penelitian guna memberikan sisi lain dari penelitian yang sudah ada. Tujuan penelitian ini untuk menilai tingkat penelitian akad musyarakah mutanaqishah (MMQ) berdasarkan publikasi karya ilmiah. Metode dalam penelitian menggunakan analisis bibliometrik dengan mengambil data penelitian yang bersumber dari google scholar dan di olah pada aplikasi VosViewer dan Harzing or Perish. Hasil penelitian ini memberikan informasi bahwa dari 1000 data yang proses, hanya 69 data publikasi yang berkaitan dengan penelitian akad MMQ. Hal ini menunjukkan bahwa penelitian terkait akad musyarakah mutanaqishah masih jarang dilakukan dan perlu adanya pengembangan riset selanjutnya.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

jematech

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

Journal of Economic, Management, Accounting and Technology (JEMATech) is a scientific journal published by the Faculty of Economics Qur’anic Science University (UNSIQ) Wonosobo, Indonesia since 2018. JEMATech scope is the science of economics, management, accounting and Technology with ISSN ...