Structure
Vol 4, No 1 (2022): STRUCTURE (JURNAL SIPIL)

ANALISA PENGARUH AKTIVITAS PASAR TERHADAP KINERJA RUAS JALAN (STUDI KASUS: JALAN RAYA SERANG – PASAR CIKUPA)

Siti Abadiyah (Universitas Muhammadiyah Tangerang)
Rully Angraeni Safitri (Universitas Muhammadiyah Tangerang)
Mohamad Shofi’i (Universitas Muhammadiyah Tangerang)



Article Info

Publish Date
23 Feb 2023

Abstract

Kabupaten Tangerang merupakan salah satu daerah di Banten yang memiliki pertumbuhan ekonomi yang cukup maju, dimana akan mengakibatkan kemacetan terutama didaerah perekonomian tersebut. Jalan Raya Cikupa merupakan salah satu jalan yang mempunyai peranan penting dalam mendukung perkembangan sektor-sektor perdagangan. Namun jalan Raya Serang juga tidak lepas dari masalah kemacetan yang diakibatkan oleh aktivitas pasar. Penelitian ini dilakukan pada jalan Raya Serang dengan menggunakan metode MKJI (Manual Kapasitas Jalan Indonesia) 1997. Dimana data yang diambil adalah data primer seperti geometri jalan, volume lalulintas, serta hambatan samping jalan tersebut dan data sekunder seperti data jumlah penduduk Kabupaten Tangerang dan MKJI.Hasil analisa volume lalulintas bahwa volume lalulintas tertinggi berada disore hari pada hari minggu. Besar nilai volume laulintas sebesar 2871 smp/jam, dengan nilai hambatan samping sebesar 734/jam. Kapasitas (C) yang didapatkan sebesar 2814 smp/jam dan didapatkan tingkat pelayanan jalan dipoin D dengan konsi Lalu lintas jenuh, kecepatan mulai rendah dengan DS yang didapat yaitu 0,59 .Kata Kunci: Volume lalu lintas, Kapasitas, Manual Kapasitas Jalan Indonesia 1997.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

structure

Publisher

Subject

Civil Engineering, Building, Construction & Architecture Control & Systems Engineering Decision Sciences, Operations Research & Management Earth & Planetary Sciences Industrial & Manufacturing Engineering

Description

The scientific articles in the scope of pure and applied sciences about architectural science including art & design, history & human behavior, technology, urban planning and the environment. Research results are scientific, critical and comprehensive on important and current issues covered in the ...