Perkembangan pada zaman ini semakin meningkat,manusia mengharapkan sebuah alat atau teknologi yang dapatmembantu pekerjaan manusia,sehinga teknologi menjadikebutuhan bagi manusia. Tugas ini dibuat sebuai perangkat yangdapat melakukan pekerjaan menyiram tanaman cabai secaraotomatis. Alat ini bertujuan untuk menggantikan pekerjaanmanual menjadi otomatis. Manfaat yang didapat dari alat iniadalah dapat mempermudah pekerjaan manusia dalam menyiramtanaman cabai. Alat ini mengunakan sensor ultra soil /kelembaban tanah yang berfungsi sebagai pendeteksikelembaban tanah dan mengirim perintah kepada Arduino Unoguna menghidupkan driver relay agar pompa dapat menyiram airsesuai kebutuhan tanah secara otomatis. Pembuatan alat inidilakukan dengan merancang, membuat danmengimplementasikan komponen-komponen sistem yang meliputiArduino uno sebagai pengendali, driver relay untuk menghiupkandan mematikan pompa air, hasil penelitian membuktikan alatyang dibuat dapat berfungsi dengan baik dan dapatdikembangkan sesuai yang diharapkan. Alat dapat berfungsiapabila kelembaban tanah di atas 300 PH, tidak berfungsiapabila kelembaban tanah kurang dari 300 PH.
                        
                        
                        
                        
                            
                                Copyrights © 2022