Jurnal Mahasiswa Ilmu Komputer
Vol. 4 No. 1 (2023): Jurnal Mahasiswa Ilmu Komputer March 2023

MEKANISME PROF OF WORK (PoW) DAN DELEGATED PROOF OF STAKE (DPoS) UNTUK MAKSIMALISASI KEAMANAN, SKALABILITAS, DAN DESENTRALISASI

Irawan, Dedi (Unknown)



Article Info

Publish Date
12 Mar 2023

Abstract

Web 3.0 atau dikenal juga dengan Web3 atau Web 3 merupakan salah satu terobosan dalam dunia internet. Kehadiran Web 3.0 tidak hanya dapat menafsirkan secara akurat apa yang diketikkan ke dalam mesin pencarian, tetapi juga benar-benar memahami semua yang dikirimkan, baik melalui teks, audio, atau media lainnya. Trilema blockchain yaitu terdesentralisasi, dapat diskalakan, dan aman adalah masalah yang dipelajari dengan baik oleh para peneliti dan pelaku pasar. Mekanisme konsensus Satoshi Plus pada blockchain CORE yang memanfaatkan hashrate penambangan Bitcoin dan Ethereum Virtual Machine (EVM). Solusi untuk trilema tersebut adalah konsensus Satoshi Plus yang menggabungkan Proof of Work (PoW) dan Delegated Proof of Stake (DPoS) untuk memanfaatkan kekuatan masing-masing sekaligus memperbaiki kekurangannya masing-masing.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

IlmuKomputer

Publisher

Subject

Computer Science & IT

Description

JMIK (Jurnal Mahasiswa Ilmu Komputer) adalah jurnal ilmiah dalam ilmu komputer dan Informatika yang berisi literatur ilmiah tentang studi penelitian murni dan terapan dalam ilmu komputer dan Informatika dan peninjauan publik terhadap perkembangan teori, metode dan ilmu terapan yang terkait dengan ...