ProNers
Vol 3, No 1 (2015): Juli

GAMBARAN KOMUNIKASI TERAPEUTIK PERAWAT DAN TINGKAT KEPUASAN PASIEN DIRUANG RAWAT INAP RSUD SULTANSYARIF MOHAMAD ALKADRIE KOTA PONTIANAK

., Eka Febriani (Unknown)



Article Info

Publish Date
12 Aug 2015

Abstract

Latar Belakang : Komunikasi merupakan proses kompleks yang melibatkan perilaku yangdigunakan untuk berhubungan dengan orang lain dan dunia sekitarnya. Komunikasi yangdigunakan oleh perawat bersifat terapeutik yaitu komunikasi yang direncanakan dan dilakukanbertujuan untuk membantu menyembuhkan dan pemulihan pasien. Seorang perawat yang memilikikomunikasi yang baik dapat mempengaruhi tingkat kepuasan pasien terhadap pelayanan kesehatandan meningkatkan citra diri profesi keperawatan.Tujuan : Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan komunikasi terapeutik perawatterhadap kepuasan pasien di ruang rawat inap RSUD Sultan Syarif Mohamad Alkadrie KotaPontianak Tahun 2015.Metodologi Penelitian : Desain penelitian ini survey analitik dengan rancangan cross sectional.Sampel penelitian ini berjumlah 43 responden pasien dan 30 responden perawat. Alat ukur yangdigunakan adalah kuisioner. Analisis statistik yang digunakan analisis univariat.Hasil : Hasil penelitian menunjukan penerapan komunikasi terapeutik perawat dan tingkatkepuasan pasien di Ruang Rawat Inap RSUD Sultan Syarif Mohammad Alkadrie Kota Pontianaksudah baik. Komunikasi terapeutik didapatkan hasil 83,3% dan kepuasan pasien 81,4%.Kesimpulan : Gambaran komunikasi terapeutik dan tingkat kepuasan pasien sudah baik. Kata Kunci : Komunikasi Terapeutik, Kepuasan pasien

Copyrights © 2015






Journal Info

Abbrev

jmkeperawatanFK

Publisher

Subject

Nursing

Description

This Journal aims to improve nursing science development, especially in nursing education by publishing scientific papers from researchers, lecturers, and practitioners of nursing and health professional both on a national and ...