Pembangunan Kawasan Timur Indonesia, khususnya di ProvinsiMaluku Utara merupakan suatu upaya berkelanjutan yang harusdilakukan secara terus menerus dalam konteks pembangunan nasionaldan dalam rangka pemerataan pembangunan nasional. Berbagaiupaya harus dilakukan sehingga dapat menciptakan kondisiperekonomian yang lebih baik di suatu kawasan, sehingga diyakinidapat memberikan kontribusi yang sangat baik di suatu kawasan,khususnya dalam kaitan dengan: (1) pertumbuhan ekonomi wilayah,(2) penyerapan tenaga kerja, (3) peningkatan daya saing danpeningkatan dampak berganda (multiplier effects) yang positif terhadapsektor penunjang lainnya sehingga mampu memberikan nilai tambahsecara signifikan.
                        
                        
                        
                        
                            
                                Copyrights © 0000