eProceedings of Engineering
Vol 4, No 1 (2017): April, 2017

Desain Dan Implementasi Pengontrol Pid Pada Sistem 2 Derajat Kebebasan Untuk Colour Object Tracking

Muhammad Zakaria (Telkom University)
Suwandi Suwandi (Telkom University)
Reza Fauzi Iskandar (Unknown)



Article Info

Publish Date
01 Apr 2017

Abstract

Colour object tracking (COT) merupakan salah satu topik yang sering dibahas pada bidang computer vision. Teknologi COT sangat bermanfaat dalam kehidupan sehari-hari diantaranya digunakan dalam sistem pengawasan. Namun dalam sistem COT sering ditemui masalah akibat perubahan dimensi 3D menjadi 2D. Maka dibutuhkan suatu teknik yang dapat memperbaiki respon sistem dalam keaadaan transien dan tunak agar sistem dapat mengikuti gerak objek dengan baik. Pada penelitian ini digunakan kontrol PID untuk mengendalikan pergerakan dengan 2 derajat sistem kebebasan dengan menggunakan metode tunning Ziegler-Nichols. Sistem menghasilkan respon overshoot di bawah 20 % dengan nilai rise time dan settling time di bawah 1 detik ketika sistem didalam area deteksi kamera. Kata kunci : computer vision, colour object tracking, pengontrol PID, ziegler-nichols

Copyrights © 2017






Journal Info

Abbrev

engineering

Publisher

Subject

Computer Science & IT Control & Systems Engineering Electrical & Electronics Engineering Engineering Industrial & Manufacturing Engineering

Description

Merupakan media publikasi karya ilmiah lulusan Universitas Telkom yang berisi tentang kajian teknik. Karya Tulis ilmiah yang diunggah akan melalui prosedur pemeriksaan (reviewer) dan approval pembimbing ...