UMKM dalam lingkungan masyarakat desa saat ini minim akan media promosidan media penjualan ynag memadaiuntuk dikenal masyarakat umum. Dengan adanya digitalisasi diharapkan mampu mendorong terciptanya wadah kepada UMKM pada Desa terkhususnya Desa Klambir Lima Kebun untuk dapat meningkatkan perekonomian pelaku UMKM di desa serta dapat memasarkan produk-produk UMKM melalui secara digital. Adapun sistem yang dibangun berbasis web yang dapat diakses oleh siapapun dan dimanapun serta dalam peracangannya akan menggunakan model SDLC yang memudahkan menentukan kebutuhan-kebutuhan yang akan diracang serta melalui UML akan menggambarkan bagaiamana interaksi pada sistem yang dibangun
Copyrights © 2023