Informatics and Enginering Dedication
Vol 2 No 2 (2023): April 2023

ANALISIS KELAYAKAN USAHA KOLAM IKAN

BASUKI, Agus Tri (Unknown)
Prawoto, Nano (Unknown)



Article Info

Publish Date
20 Apr 2023

Abstract

Pandemi Covid-19 berdampak pada semua sektor. Salah satunya adalah sektor perikanan. Para petani ikan bawal dan nila merah di Daerah Istimewa Yogyakarta mulai kesulitan menjual hasil panen mereka. Penurunan ini terjadi karena sektor pariwisata dan perhotelan banyak yang tutup akibat Covid-19. Sementara warung-warung kuliner juga menurun drastis karena para mahasiswa dan pelajar diliburkan sehingga sebagian besar dari mereka kembali ke daerah asalnya. Dengan kondisi seperti saat ini, serapan pasar hanya sekitar 5-6 ton per hari. Situasi ini tentu membuat para petani ikan bawal dan nila merah khawatir jika pandemi Covid-19 berlangsung lama. Kasus ini juga dialami oleh beberapa petani yang ada di Mejing Kidul, turunnya permintaan membuat harga ikan menjadi murah dan beberapa petani ikan mengalami kerugian.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

fordicate

Publisher

Subject

Computer Science & IT Other

Description

Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat FORDICATE adalah jurnal yang mencakup kajian pengembangan dan penerapan IPTEKS, jurnal FORDICATE ini ditujukan untuk mempublikasikan hasil kegiatan pengabdian kepada masyarakat, yang mencakup konsep, model dan implementasinya sebagai upaya peningkatan partisipasi ...