Equivalent: Jurnal Ilmiah Sosial Teknik
Vol. 1 No. 2 (2019): Equivalent: Jurnal Ilmiah Sosial Teknik

Urgensi Nilai-Nilai Cinta Tanah Air dalam Upaya Penangkalan Radikalisme pada Pendidikan Islam

Luthfiah Luthfiah (Institut Agama Islam Bunga Bangsa Cirebon (IAI BBC) Jawa Barat, Indonesia)



Article Info

Publish Date
22 Jul 2019

Abstract

Nilai-nilai cinta tanah air harus dimiliki oleh seluruh anak bangsa. Penanaman rasa cinta tanah air dapat dilakukan melalui berbagai cara dan lembaga, salah satunya yaitu di lembaga pendidikan Islam. Penelitian ini mempunyai tujuan untuk mendeskripsikan tentang upaya penanaman rasa cinta tanah air dan penangkalan paham radikalisme. Tidak bisa dipungkiri Radikalisme Islam telah memasuki sebagian besar lembaga pendidikan islam di beberapa daerah. Jika hal ini tidak segera diantisipasi, maka dapat membantu dalam menumbuhkan sikap intoleransi di kalangan siswa yang bertentangan dengan tujuan pendidikan islam itu sendiri. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan Library Research. Diperoleh kesimpulan bahwa, upaya yang dilakukan untuk menanamkan rasa cinta tanah air yaitu melalui pendidikan, pemberian contoh perilaku, membangun monumen cinta tanah air.

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

jequi

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance Electrical & Electronics Engineering Industrial & Manufacturing Engineering Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Social Sciences

Description

Equivalent: Jurnal Ilmiah Sosial Teknik provides a means for ongoing discussion of relevant issues including the focus and space of the journal which can be examined empirically. This journal publishes research articles covering all aspects of Civil Engineering, Environmental Engineering, computer ...