Media Abdimas
Vol 2 No 1 (2023): Jurnal Media Abdimas Vol 2 No 1 Bulan Maret 2023

UKM BERKAT UHAT KAYU BERBASIS PASAR ONLINE DI KOTA PALANGKA RAYA

Alfrid Sentosa (Universitas PGRI Palangka Raya)
Dedy Norsandi (Universitas PGRI Palangka Raya)
Betty Karya (Universitas PGRI Palangka Raya)
Tutik Haryani (Universitas PGRI Palangka Raya)
Elyta Vivi Yanti (Universitas PGRI Palangka Raya)



Article Info

Publish Date
07 Feb 2023

Abstract

UKM Berkat Uhat Kayu adalah salah satu UKM yang ada di Palangka Raya dari ratusan UKMyang ada, UKM Berkat Uhat Kayu adalah salah satu bentuk usaha yang mengangkat kearifan lokalyaitu produk-produk berasala akar-akaran kayu khas Kalimantan Tengah, yang memiliki kasiatdalam menyembuhkan beberapa penyakit.Permasalahan yang dihadapi yaitu, manajemen pengelolaan usaha terhadap barang masuk danbarang keluar masih secara manual, selanjutnya pemasaran masih bersifat lokal dan keinginan darimitra agar bisa juga berjualan secara online di beberapa lapak yang tersedia.Kesimpulan dan Solusi dalam penyelesaian masalah Manajemen Usaha; 1) Pelatihanmanajerial barang masuk dan keluar, 2) Pelatihan aplikasi barang masuk dan barang keluar. SolusiPemasaran; 1) Membuatkan katalog produk, katalog produk tersedia 2) Membantu memasarkan viaonline dengan cara mengiklankan produk di media sosial, terpasangnya iklan produk hasil olehanmitra di media sosial. 3) Branding Produk 4) Mempromosikan produk dengan cara membeli 2 gratis1, terlaksananya promosi dengan lakuknya penjualan produk sebanyak 500 pcs. Pembuatan WEB;1) Memudahkan pelangan dalam mengakses dan melihat produk-produk yang dijual. 2)Memberikan pelatihan dalam menjalankan WEB dan update produk di WEB.Rekomendasi Kepada Pemerintah Daerah dapat memberikan dukungan kepada UKM yangsedang berkembang baik pikiran, tenaga dan baiaya, karena masih banyak UKM yang ada diPalangka Raya terkendala dalam biaya produksi serta keterbatasan dengan alat produksi. BagiPerguruan Tinggi dapat berkolaborasi dengan UKM yang ada di Kota Palangka Raya untukmeningkatkan minat dan pengalaman kepada mahasiswa tentang dunia usaha sehingga ketika lulusnanti mahasiswa sudah memiliki bekal apabila ingin terjun ke dunia usaha. Kepada UMK-Nyaadalah sebagai wadah dan owner dapat berbagi ilmu dan pengalaman kepada mahasiswa

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

MediaAbdimas

Publisher

Subject

Humanities Health Professions Industrial & Manufacturing Engineering Library & Information Science Public Health Social Sciences Other

Description

This Media Abdimas scientific journal is a Scientific Community Service Journal published by the Institute of Research and Community Service from YAI Persada Indonesia University. This scientific journal is a means of pouring out the ideas and activities of lecturers working in the field of ...