Pelaksanaan pengabdian ini dilakukan oleh Dosen Fakultas Teknik dan Fakultas Pertanian,Universitas Teuku Umar. Pelaksanaan PKM ini bertema Literasi Digital yang berlokasi di MAN 2Banda Aceh tepatnya di Kecamatan Jaya Baru, Kota Banda Aceh, Provinsi Aceh, Indonesia.Tujuan Pengabdian Kepada Masyarakat ini adalah memberi gambaran kepada siswa tentangliterasi digital yang dimana penggunaan teknologi informasi saat ini tidak sekedar hanyamelibatkan kemampuan penggunaan perangkat teknologi, informasi dan komunikasi, tetapi jugamelibatkan kemampuan untuk dalam pembelajaran bersosialisasi, sikap berpikir kritis, kreatif,serta inspiratif sebagai kompetisi digital. Selanjutnya Pemateri juga menyampaikan kepada parapeserta bahwasanya literasi digital tersebut merupakan pengetahuan dan kecakapan dalampenggunaan media digital, alat-alat komunikasi, atau jaringan dalam menemukan, mengevaluasi,menggunakan, membuat informasi, dan memanfaatkannya secara sehat, bijak, cerdas, cermat,tepat, dan patuh hukum sesuai dengan kegunaannya dalam rangka membina komunikasi daninteraksi dalam baik dalam kehidupan sehari-hari dilingkungan rumah atau sekolah.
Copyrights © 2023